Resep: Baso Aci / Cilok / Cilok Pentol Enak dilidah

Bongkar Resep Rahasia Bakso Enak & Lezat.


#M619729ScriptRootC977059 {min-height: 300px;}

Baso Aci / Cilok / Cilok Pentol.

Baso Aci / Cilok / Cilok Pentol
Baso Aci / Cilok / Cilok Pentol
Kamu Dapat Memasak Baso Aci / Cilok / Cilok Pentol Menggunakan 8 Bahan dan 7 steps.Praktekan dibawah iniCara Penyajianya.

Baso Aci / Cilok / Cilok Pentol

Serves: 2 peoples
Cook time: 45 minutes
Level: Very Easy
Print Resep

Bahan yang diperlukan

  • Siapkan 250 gram tapioka/sagu/aci.
  • Dibutuhkan 100 gram tepung terigu (saya pakai segitiga).
  • Sediakan 2 batang daun bawang.
  • Sediakan 5 tangkai seledri.
  • Sediakan 300 ml air.
  • Dibutuhkan Secukupnya Garam.
  • Sediakan 1/2 sdt merica bubuk.
  • Siapkan Sesuai selera Kaldu bubuk.

Proses Pembuatan

  1. Campur aci, terigu, daun bawang & seledri. Aduk rata..
  2. Rebus 300 ml air, tambahkan lada bubuk, garam & kaldu bubuk. Aduk & biarkan sampai mendidih. Kalau saya cenderung dibuat asin, nanti cilok akan berkurang kadar asinnya karena garam sedikit larut ketika proses merebus cilok..
  3. Masukkan air yang baru mendidih kedalam campuran tepung sedikit demi sedikit sampai adonan kalis. Jika adonan belum kalis, tambahkan terigu, jangan sagu yaa ;) Tambah sedikit2 saja sampai dirasa cukup kalis..
  4. Masak air untuk merebus cilok sambil membentuk bulat-bulat cilok. Boleh diberi isian seperti lemak sapi, daging ayam, dll. Kalo saya pakai kulit ayam & tulang rawan ayam. Rebus ketika air mendidih sampai cilok mengapung. Angkat & tiriskan..
  5. Tips agar cilok tidak saling menempel (terutama jika akan diinapkan), siram cilok yang sudah ditiriskan dengan minyak baru & aduk..
  6. Sajikan panas2 dengan saus kacang atau dibuat baso aci. Kalau saya, mau dibuat baso aci. Resep baso aci menyusul ;).
  7. Cilok bisa disimpan dalam kulkas jika mau dibesokkan, tidak akan menempel..

Beginilah Proses Memasak Baso Aci / Cilok / Cilok Pentol , Semoga bermanfaat Untuk anda dan keluarga dirumah.Amin

Cari dan temukan Resep Andalan Lainya Hanya di situs ini. Jika anda Memiliki Resep Andalan Silakan share disitus ini dengan Mengirimkanya Kepada kami melalui halaman kontak.Terimakasih